APRIJANTI

story, hobby, and beauty blog

Produk Skin Care yang Wajib Digunakan Wanita Usia 20an

Mulai tahun 2016 nanti, saya niat banget mau bikin postingan rutin bergenre kecantikan. Awalnya sih kepalang basah karena ada beberapa artikel seputar kesehatan dan kecantikan di blog ini, akhirnya saya nekat nyebur sekalian jadi Beauty Blogger musiman. Maksudnya musiman? Nulis yang cantik-cantiknya tidak setiap saat, tapi saya jadwalkan setiap weekend minimal satu postingan. Isinya pun bukan cuma review produk, ada juga beauty battle (perbandingan dua/lebih produk sejenis), dan tips-tips cantik sesuai kemampuan dan kapasitas saya (ngeles aja ini mah, padahal enggak jago-jago amat)
Hotel Ambhara, Jl. Sultan Iskandarsyah, Melawai, Kebayoran Baru, South Jakarta City 12160, Indonesia

Pedoman Pendayagunaan TIK Bagi Perempuan oleh KPPPA, KEMKOMINFO, dan SEREMPAK

Judul postingan ini kok serius banget, ya? Padahal kegiatan Desiminasi Pendayagunaan TIK bagi Perempuan yang saya ikuti kemarin, tanggal 23 Desember di Ambhara Hotel Blok M, berjalan ramai dan asyik. Selain kami, perwakilan Blogger, yang diundang untuk menghadiri diskusi ini antara lain: perwakilan Forum Anak Nasional fan.or.id, perwakilan siswa dan guru SMA Jakarta, pelaku usaha wanita, organisasi pemerintahan seperti LIPI, Kemkominfo, dan organisasi swasta lainnya yang fokus pada isu perempuan dan anak-anak. Untuk apa sih kami semua diundang ke acara ini?